Soal PTS Bahasa Jawa Kelas 4 Semester 1 Tahun 2023-2024
Soal PTS Bahasa Jawa Kelas 4 Semester 1 Tahun 2023-2024 - Bahasa Jawa merupakan salah satu mata pelajaran muatan lokal yang dipelajari di jenjang SD. Hampir semua daerah di Jatim dan Jateng menerapkan mapel ini sebagai mulok wajib.
Sering berlatih mengerjakaan soal-soal Bahasa Jawa merupakan cara yang efektif agar siswa semakin cepat memahami materi. Sebab meskipun bahasa ini merupakan bahasa ibu, nyatanya banyak kata yang asing bagi siswa karena tidak terbiasa digunakan dalam keseharian.
Lebih jauh mempelajari bahasa jawa juga merupakan upaya melestarikan budaya luhur bangsa. Mereka yang menguasai bahasa jawa umumnya memiliki tata karma yang santun karena pilihan kata dalam bahasa ini memiliki tingkatan-tingkatan.
Adapun soal yang saya bagikan kali ini adalah soal penilaian tengah semester (PTS) ganjil Bahasa Jawa untuk kelas 4. Apalagi saat ini kita sudah memasuki bulan September, dimana pelaksanaan PTS sudah semakin dekat.
Materi pokok paling penting dalam mapel Bahasa Jawa kelas 4 adalah geguritan. Geguritan (puisi) adalah karya sastra paling inti dimana segala unsur seni ada di dalamnya. Untuk memahaminya diperlukan pengetahuan tentang struktur pembangun geguritan dan pilihan kata yang digunakan penulisnya.
Baiklah, berikut ini Soal PTS Bahasa Jawa yang bisa dibagikan kepada siswa kelas 4 semester ganjil. Bagi bapak/ibu yang berminat bisa mengunduhnya melalui tautan di bawah ini:
Bentuk soal pada file di atas adalah yang paling umum dipakai yaitu pilihan ganda, isian singkat, dan uraian/essay. Untuk pilihan ganda berjumlah 15 soal, isian 10 soal dan uraian 5 soal sehingga jumlahnya ada 30 butir soal.
Demikian yang bisa admin bagikan kali ini khususnya untuk bapak dan ibu wali kelas 4. Mudah-mudahan bermanfaat.
1 komentar